Asmara Tertikam

dari takaran menuju batas pusaran
serumpun bambu tertahan di lilitan
ratap tangisan beradu rupa pujian
asmara tertikam tembang kesadaran

Syantrie Aliefya - November 15, 2015

Asmara Tertikam Photo by Engku Hisham

No comments:

Post a Comment

My Instagram