Reading
Add Comment
dan selalu ada tumpah ruah rindu
saat pijak kaki jauh dari tanah ibu
kan kubawa bisik merdu sebuah lagu
dan bayu menyampaikannya padamu
Sungai Penuh, 30 Oktober 2015

No comments:
Post a Comment