Tertambat

sajak4baris-tertambat

langkah waktu di matanya
seperti siput jauh merambat
peristiwa berlalu peristiwa
pada kenangan ia tertambat

Nurman Bidjak
September 9 at 9:47am

No comments:

Post a Comment

My Instagram