Reading
Add Comment
hidup laksana mengembara
meniti masa menata jiwa
dalam raga ada yang menganga
merindukan gumpalan makna
bermuara dari yang tak tersekat masa,,
bahagia dan duka disana sumber yang ada,,
akankah diujung laga tersimpul penuh keridhaan,,
menghampiriNya penuh kerinduan,,
Sebaliknya berona kusam terbeliti ketakutan,,
dihiasi tangis menebal kegelisahan,,
terhujam pertanyaan ruah kesakitan,,
Jika banyak tuhan yang dihadirkan,,


No comments:
Post a Comment