Bunga Mawar

menggali makam kenangan
mengekalkan musim hujan
pada kelopak bunga mawar
cinta tumbuh makin mekar

Nurman Bidjak - September 27 at 6:51pm

No comments:

Post a Comment

My Instagram