Reading
Add Comment
ceracah rana meraba rona
rekat melekat bersandi pena
di ujung mana di batas sana
tak terurai terpisah warna Syantrie Aliefya
Cimanggu, 17 Agustus 2015

No comments:
Post a Comment