TETES HUJAN

sajak4baris-tetes hujan

sedikit tetes hujan menjelang petang
kuterka suara jatuhnya semisal enggan
terhitung ritma gugurnya di jauh awan
sedihnya kuraba saat di ujung Ramadhan

Syantrie Aliefya
12 Juli 2015

No comments:

Post a Comment

My Instagram