ZONA AMAN

saat berada di zona aman
waspadalah dengan potensi ujian
sebab Dia tak biasa memanjakan
untuk menempanya menjadi hamba pilihan

Syantrie Aliefya
26 April 2015

No comments:

Post a Comment

My Instagram