SELURUH BAKTI

kepada siapa seluruh bakti dipersembahkan
jika kepentingan diri sudah menjadi Tuhan
siapa sesungguhnya yang didambakan
jika sosok Tuhan terlalu sering diabaikan...

Syantrie Aliefya
26 Januari 2015

No comments:

Post a Comment

My Instagram