Keraguan

Rindu terbungkus keraguan
Kasih dalam keputus asaan
Jiwa merajuk keresahan
Pilu sungguh menyakitkan...

Maya Dewi Amor - 21 Maret 2015

Keraguan

No comments:

Post a Comment

My Instagram