JUWITA MALAM

Engkau cantiec indah nan rupawan
Sorot mata mu menggetarkan jiwa ku
senyumu bagai rembulan di malam bulan purnama
Tak bosan - bosan aku memandang mu wajah mu

Oh.... Juwita malam Senyum mu mampu menurunkan amarah
Tutur kata dan Prilaku mu ceminan wanita sholehah
Menjadi Dambaan Setiap Laki - laki

Marimpi Zain Abdillah
22 Mei 2015

No comments:

Post a Comment

My Instagram