BINGKAI HARAPAN

bingkai harapan dan bilah kecemasan
adalah hiasan perjalanan kehidupan
bersikap bijaklah menyikapi keduanya
niscaya tercapai keindahan perjalanannya

Syantrie Aliefya
24 Januari 2015

No comments:

Post a Comment

My Instagram